PENGUMUMAN TENTANG HASIL SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TIMUR
P E N G U M U M A N
Nomor : 05/PANSEL-JPTP/LAMTIM/12/2023
TENTANG
HASIL SELEKSI TERBUKA JPTP
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TIMUR
Dasar :
1. Undang-Undang Nomor 5 tahun 2014 sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023 Tentang Aparatur Sipil Negara;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020 Tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil.
Atas dasar hal tersebut, maka sesuai dengan Pengumuman kami terdahulu Nomor:01/PANSEL- JPTP/LAMTIM/10/2023 tanggal 10 Oktober 2023 tentang Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lampung Timur, dengan ini diumumkan bahwa Hasil Seleksi Terbuka tersebut adalah sebagai berikut :
(**).Berita Detail
- Category: Berita
- Client: Admin
- Project date: 10-01-2024
- Project Views: 850 kali
Categories
Recent News
- TMMD Ke-124 Hadirkan Semangat ...
- Satgas TMMD Bersama Masyarakat ...
- Kembangkan Peluang Potensi Wil ...
- Bupati Ela Launching Kegiatan ...
- Bupati Ela Launching Poskestre ...
- Pemkab Lamtim Melalui BPBD Ben ...
- BPBD Lamtim Gelar Rakor Pemben ...
- Wujudkan Keluarga Sejahtera da ...
- Bupati Lamtim Ela Siti Nuryama ...
- Bupati Ela, Musrenbang RPJMD T ...